Image01
PENGEMBANGAN JARINGAN KOMPUTER "STIKOMNET" DI STIKOM SURABAYA
THE IMPROVEMENT OF COMPUTER NETWORK "STIKOMNET" IN STIKOM SURABAYA
Undergraduate Theses dari STIKOM Surabaya / 01-03-2011 16:11:13 WIB
Posting oleh prazetyo  •  Ditampilkan sebanyak 25387 kali

Share this information : Share

Author : ARIEF GUNAWAN (96410104137)


Subject:COMPUTER NETWORKS
Keyword:Jaringan
Intranet
STIKOM

Abstract in Bahasa Indonesia

Dua buah komputer dikatakan saling terhubung (koneksi) bila keduanya dapat saling bertukar informasi. Bentuk koneksinya tidak perlu melalui kawat tembaga saja; serat optic, gelombang mikro dan satellite komunikasi.

Penguna komputer terdistribusi tidak akan menyadari terdapat banyak prosesor (multi prosesor), yang menyerupai uniprosesor maya (gabungan prosesor). Alokasi tugas ke prosesor-prosesor dan alokasi file ke disk, pemindahan file yang disimpan dan yang diperlukan, dan semua fungsi lainnya dari sistem harus bersifat otomatik.

Seorang desainer jaringan seringkali menjual hasil karyanya yang berupa jaringan komputer yang cepat ke publik tanpa melihat apakah jaringan komputer tersebut dapat berjalan dengan effektif dan effisien (tanpa adanya pemikiran yang lebih lanjut). Dengan tugas akhir ini membantu seorang desainer jaringan dan administrator untuk mengatasi masalah yang dihadapi tentang segala hal mengenai jaringan antar campus (maksudnya bahwa hubungan antar dua atau lebih kelompok yang satu kelompok terdiri atas 2 atau lebih komputer yang saling terhubung (campus network)) agar didapatkan suatu jaringan komputer yang mempunyai kinerja yang optimal.

Dengan pengembangan ini diharapkan mendapatkan solusi yang relatif baik dalam mendesain jaringan komputer yang bekerja secara optimal.

Contributor:PRASETIJA J. K., IR.,MM
YUSAK IRAWAN, ST
Date Create:01-03-2011
Type:Text
Format:pdf
Language:Indonesian
Identifier:STIKOM Surabaya-Undergraduate-4-18900
Collection ID:4-18900
Call Number:PERPUSTAKAAN STIKOM 004.6 Gun P


Coverage :
Terbatas Sivitas Akademika STIKOM Surabaya

Rights :
Hak Cipta (c) 2009 oleh STIKOM SURABAYA. Dilarang mengcopy atau mendistribusikan baik sebagian atau seluruh isi koleksi ini dalam bentuk apapun, baik secara elektronis maupun mekanis tanpa izin dari penulis.

Download koleksi - Terbatas untuk Member

1. STIKOM Surabaya-Undergraduate-1634-ABSTRAKSI.pdf - 88 KB pdf files

2. STIKOM Surabaya-Undergraduate-1634-BAB I.pdf - 453 KB pdf files

3. STIKOM Surabaya-Undergraduate-1634-BAB II.pdf - 2446 KB pdf files

4. STIKOM Surabaya-Undergraduate-1634-BAB III.pdf - 450 KB pdf files

5. STIKOM Surabaya-Undergraduate-1634-BAB IV.pdf - 887 KB pdf files

6. STIKOM Surabaya-Undergraduate-1634-BAB V.pdf - 119 KB pdf files

7. STIKOM Surabaya-Undergraduate-1634-DAFTAR PUSTAKA.pdf - 47 KB pdf files



 10 dokumen yang mirip...



 10 dokumen yang berhubungan...






BANTU KAMI !
Anda bisa membantu kami untuk menentukan kata kunci yang tepat untuk dokumen ini dengan melakukan klik pada link dibawah :

Intranet , Jaringan , STIKOM



.: Kembali ke daftar Undergraduate Theses

STIKOM DIGITAL LIBRARY

INSTITUTIONAL REPOSITORY


LOGIN AREA



[ REGISTRASI MEMBER ]





LINK

+ ADD TO BOOKMARK

+ DIGILIB INDONESIA





Hits : kali sejak 13 November 2008  • Alamat IP anda: 3.12.71.26

This Project is cooperation with ITS Library. Local Content & ReDesign © Juli 2008 STIKOM Library.                                                                     Top^
Dublin Core Metadata Initiative & OpenArchives Compatible | Best Viewed with 1024 x 768 resolution and Firefox!.