Image01
RANCANG BANGUN APLIKASI GENERAL LEDGER MENGGUNAKAN UNIFIED MODELLING LANGUAGE
GENERAL LEDGER APPLICATION DESIGN AND DEVELOPMENT USING UNIFIED MODELLING LANGUAGE
Undergraduate Theses dari STIKOM Surabaya / 14-12-2009 11:16:37 WIB
Posting oleh deasy  •  Ditampilkan sebanyak 63699 kali

Share this information : Share

Author : Agung Laksono Widodo (02410100195)


Subject:GENERAL LEDGER – COMPUTER APPLICATIONS
Keyword:GENERAL LEDGER
UNIFIED MODELLING LANGUAGE
LAPORAN KEUANGAN

Abstract in Bahasa Indonesia

Dalam menentukan suatu kebijakan ekonomi di dalam perusahaan dibutuhkan data atau fakta mengenai kondisi keuangan perusahaan. Akuntansi adalah jasa yang menyediakan fakta kondisi keuangan perusahaan dalam bentuk laporan keuangan. Tujuan utama dari aktivitas akuntansi adalah mempersiapkan laporan keuangan yang berupa laporan pendapatan (income statement), laporan ekuitas pemilik (owner’s equity), dan neraca (balance sheet). General Ledger menyajikan catatan detil mengenai aktifitas setiap akun yang tercatat pada laporan keuangan.

Pada sistem konvensional, General ledger merupakan sebuah buku, dan setiap akun yang tercatat di dalamnya memiliki halaman sendiri. Beberapa jenis akun bahkan memiliki lebih dari satu halaman. Untuk menghasilkan laporan keuangan yang diinginkan, perlu dilakukan summarized dari halaman-halaman tersebut.

Pengolahan dan pemrosesan keseluruhan akun dalam General Ledger secara konvensional tentunya akan memakan waktu dan tahapan pemrosesan yang cukup lama, oleh karena itu sebaiknya dilakukan proses komputerisasi terhadap General Ledger sehingga pengolahan dan pemrosesan akun dalam General Ledger bisa berjalan lebih cepat.


Abstract

Companies economical policy decision always needs fact about companies financial statement. accounting is services that serve concern about the company financial statement. The main aim of accounting activity is to prepare the financial statement includes income statement, owners equity, and balance sheet. General ledger describe the detail about every account activity inside the financial statement. in conventional system, GL is a book, and each accounts insides has its own page. some account even have more than one page. financial statement needs the summarized of every page. conventional system is about to take much time to make it,so computerization is needed due to make a faster every account processing time.

Contributor:TITIK LUSIANI, M.KOM.,OCA
EDY TOHA, S.KOM
Date Create:14-12-2009
Type:Text
Format:pdf
Language:Indonesian
Identifier:STIKOM Surabaya-Undergraduate-4-21592
Collection ID:4-21592
Call Number:PERPUSTAKAAN STIKOM 657.202 85 WID R


Coverage :
Terbatas Sivitas Akademika STIKOM Surabaya

Rights :
Hak Cipta (c) 2009 oleh STIKOM SURABAYA. Dilarang mengcopy atau mendistribusikan baik sebagian atau seluruh isi koleksi ini dalam bentuk apapun, baik secara elektronis maupun mekanis tanpa izin dari penulis.

Download koleksi - Terbatas untuk Member

1. STIKOM Surabaya-Undergraduate-730-Cover.pdf - 105 KB pdf files

2. STIKOM Surabaya-Undergraduate-730-Abstraksi.pdf - 83 KB pdf files

3. STIKOM Surabaya-Undergraduate-730-Daftar Isi.pdf - 188 KB pdf files

4. STIKOM Surabaya-Undergraduate-730-BAB I.pdf - 334 KB pdf files

5. STIKOM Surabaya-Undergraduate-730-BAB II.pdf - 1546 KB pdf files

6. STIKOM Surabaya-Undergraduate-730-BAB III.pdf - 4528 KB pdf files

7. STIKOM Surabaya-Undergraduate-730-BAB IV.pdf - 3024 KB pdf files

8. STIKOM Surabaya-Undergraduate-730-BAB V.pdf - 82 KB pdf files

9. STIKOM Surabaya-Undergraduate-730-Daftar Pustaka.pdf - 99 KB pdf files



 10 dokumen yang mirip...

     Tidak ditemukan subyek yang mirip !

 10 dokumen yang berhubungan...






BANTU KAMI !
Anda bisa membantu kami untuk menentukan kata kunci yang tepat untuk dokumen ini dengan melakukan klik pada link dibawah :

GENERAL , GENERAL LEDGER , KEUANGAN , LANGUAGE , LAPORAN , LAPORAN KEUANGAN , LEDGER , MODELLING , UNIFIED , UNIFIED MODELLING LANGUAGE



.: Kembali ke daftar Undergraduate Theses

STIKOM DIGITAL LIBRARY

INSTITUTIONAL REPOSITORY


LOGIN AREA



[ REGISTRASI MEMBER ]





LINK

+ ADD TO BOOKMARK

+ DIGILIB INDONESIA





Hits : kali sejak 13 November 2008  • Alamat IP anda: 3.145.119.222

This Project is cooperation with ITS Library. Local Content & ReDesign © Juli 2008 STIKOM Library.                                                                     Top^
Dublin Core Metadata Initiative & OpenArchives Compatible | Best Viewed with 1024 x 768 resolution and Firefox!.