Image01
PENERAPAN FAIL OVER SYSTEM UNTUK MENJAGA KETERSEDIAAN DAN MENGENDALIKAN LAYANAN SERVER MELALUI SHORT MESSAGE SERVICE
IMPLEMENTATION OF FAIL OVER SYSTEM TO MAINTAIN SERVER AVAILABILITY AND SERVICES BY USING SHORT MESSAGE SERVICE
Undergraduate Theses dari STIKOM Surabaya / 14-07-2008 10:31:10 WIB
Posting oleh Ignatius  •  Ditampilkan sebanyak 80189 kali

Share this information : Share

Author : Danang Dismantoro (99410209082)


Subject:COMPUTER NETWORK
Keyword:FAIL OVER SYSTEM
SHORT MESSAGE SERVICE

Abstract in Bahasa Indonesia

High-Availability (HA) dalam dunia networking memegang peranan penting. Seorang admin dalam mengelola jaringan komputer harus selalu memantau dan menjaga ketersediaan layanan server yang dikelolanya. Tetapi untuk tujuan tersebut admin tidak selalu harus berada di depan komputer.

Fail over adalah salah satu metode yang dapat dijadikan solusi untuk HA. Metode ini diimplementasikan dengan menyediakan cadangan server yang selalu siap menggantikan peran server utama jika server utama tidak berfungsi sebagaimana mestinya.

Permasalahan dari Tugas Akhir ini adalah bagaimana untuk merancang dan mengimplementasikan Fail Over System (FOS) untuk menjaga ketersediaan dan mengendalikan layanan server melalui SMS. Fail over diimplementasikan dengan mengintegrasikan heartbeat untuk fail over, rsync untuk sinkronisasi server, dan beberapa perangkat lunak pendukung lainnya menjadi satu sistem yang terpadu. Berdasarkan hasil uji coba yang telah dilakukan diperoleh hasil bahwa sistem ini mampu menjadi solusi untuk HA dan sistem mampu berinteraksi dengan admin untuk tujuan tersebut tanpa harus selalu berada di depan komputer.

Contributor:JUSAK IRAWAN, PHD
BENEDIKTUS SUMARSIKIN, ST
Date Create:14-07-2008
Type:Text
Format:PDF
Language:Indonesian
Identifier:STIKOMP-Undergraduate-4-20516
Collection ID:4-20516
Call Number:PERPUSTAKAAN STIKOMP 004.6 Dis P


Coverage :
Terbatas Sivitas Akademika STIKOMP Surabaya

Rights :
Hak Cipta (c) 2008 oleh STIKOMP SURABAYA. Dilarang mengcopy atau mendistribusikan baik sebagian atau seluruh isi koleksi ini dalam bentuk apapun, baik secara elektronis maupun mekanis tanpa izin dari penulis.

Download koleksi - Terbatas untuk Member

1. STIKOMP-Undergraduate-172-Guest.pdf - 2044 KB pdf files

2. STIKOMP-Undergraduate-172-Cover.pdf - 618 KB pdf files

3. STIKOMP-Undergraduate-172-Abstraksi.pdf - 200 KB pdf files

4. STIKOMP-Undergraduate-172-Daftar Isi.pdf - 1228 KB pdf files

5. STIKOMP-Undergraduate-172-BAB I.pdf - 1032 KB pdf files

6. STIKOMP-Undergraduate-172-BAB II.pdf - 7761 KB pdf files

7. STIKOMP-Undergraduate-172-BAB III.pdf - 6401 KB pdf files

8. STIKOMP-Undergraduate-172-BAB IV.pdf - 5048 KB pdf files

9. STIKOMP-Undergraduate-172-BAB V.pdf - 291 KB pdf files

10. STIKOMP-Undergraduate-172-Daftar Pustaka.pdf - 397 KB pdf files



 10 dokumen yang mirip...



 10 dokumen yang berhubungan...






BANTU KAMI !
Anda bisa membantu kami untuk menentukan kata kunci yang tepat untuk dokumen ini dengan melakukan klik pada link dibawah :

FAIL , FAIL OVER SYSTEM , MESSAGE , OVER , SERVICE , SHORT , SHORT MESSAGE SERVICE , SYSTEM



.: Kembali ke daftar Undergraduate Theses

STIKOM DIGITAL LIBRARY

INSTITUTIONAL REPOSITORY


LOGIN AREA



[ REGISTRASI MEMBER ]





LINK

+ ADD TO BOOKMARK

+ DIGILIB INDONESIA





Hits : kali sejak 13 November 2008  • Alamat IP anda: 18.116.85.72

This Project is cooperation with ITS Library. Local Content & ReDesign © Juli 2008 STIKOM Library.                                                                     Top^
Dublin Core Metadata Initiative & OpenArchives Compatible | Best Viewed with 1024 x 768 resolution and Firefox!.