Image01
SISTEM INFORMASI TERINTEGRASI BIRO KEUANGAN DAN DINAS LAIN MENGGUNAKAN XML WEB SERVICE DENGAN ENKRIPSI RSA
FINANCE BUREAU INTEGRATED INFORMATION SYSTEM WITH OTHER DEPARTEMENT USING XML WEB SERVICE WITH RSA ENCRYPTION
Undergraduate Theses dari STIKOM Surabaya / 13-07-2009 10:11:32 WIB
Posting oleh deasy  •  Ditampilkan sebanyak 32372 kali

Share this information : Share

Author : Yusuf Fachruddin (03410100237)


Subject:MANAGEMEN INFORMATION SYSTEM
Keyword:XML Web Service
RSA
Cryptography
Data Integration

Abstract in Bahasa Indonesia

Seiring dengan berkembangnya teknologi, kebutuhan akan sistem teknologi informasi juga bertambah. Lingkungan sistem yang kompleks akan menyediakan data dalam jumlah yang sangat besar dan dibutuhkan bagi keseluruhan sistem itu sendiri, disamping itu data juga bersifat sangat rahasia. Laporan transaksional tidak hanya akan menjadi informasi yang berharga bagi pihak instansi pemerintahan tetapi juga orang lain.

Keamanan data merupakan salah satu isu penting dalam pertukaran data, khususnya pertukaran data di dunia maya yang di dalamnya terdapat banyak ancaman untuk proses itu sendiri. Keamanan data, khususnya untuk file bagi suatu instansi yang mengasumsikan bahwa file tersebut bernilai rahasia (private and confidential). Sebuah trend dimana perkembangan dari kesatuan sistem dilakukan dengan otomatisasi proses bisnis pada tiap sistem yang ada. Pengintegrasian data menggunakan XML Web Service adalah sebuah solusi untuk mengkomunikasikan dari aplikasi satu dengan aplikasi yang lain tanpa adanya batasan bahasa pemrograman maupun sistem operasi. Namun, data XML yang digunakan dalam proses pendistribusian informasi adalah berbasis teks, yang artinya siapa saja dapat menangkap paket yang dikirim dan akan mendapatkan isinya. Berdasarkan hal itu, suatu metode enkripsi dibutuhkan untuk mengamankan proses distribusi data. Sistem enkripsi yang dibutuhkan yaitu yang bersifat publik (public key cryptosystem), salah satunya dengan algoritma RSA (Rivest-Shamir-Adleman). RSA adalah sistem sandi yang saat ini praktis menjadi standar de facto dunia dalam kriptografi asimetrik di samping DES (Data Encryption Standard).


Abstract

Transactional reports is not only important information for our government but for other people that want to knows information about it. In integrated system that have a complex system, the security of data is very needed in data exchange. In integrated system is also need a web service technology for communicate an application with an others which no boundary of language programming. For the security of data, system use RSA Cryptography because of practical and world de facto standarts

Contributor:SOETAM RIZKY W,. S.KOM., MCP., MCTS.
MOH. ARIFIN, S.PD., M.SI
Date Create:13-07-2009
Type:Text
Format:pdf
Language:Indonesian
Identifier:STIKOM-Undergraduate-4-21775
Collection ID:4-21775
Call Number:PERPUSTAKAAN STIKOM 658.403.801 FAC S


Coverage :
Terbatas Sivitas Akademika STIKOM Surabaya

Rights :
Hak Cipta (c) 2009 oleh STIKOM SURABAYA. Dilarang mengcopy atau mendistribusikan baik sebagian atau seluruh isi koleksi ini dalam bentuk apapun, baik secara elektronis maupun mekanis tanpa izin dari penulis.

Download koleksi - Terbatas untuk Member

1. STIKOM-Undergraduate-637-Cover.pdf - 112 KB pdf files

2. STIKOM-Undergraduate-637-Abstrak.pdf - 103 KB pdf files

3. STIKOM-Undergraduate-637-Daftar Isi.pdf - 225 KB pdf files

4. STIKOM-Undergraduate-637-Makalah.pdf - 1388 KB pdf files

5. STIKOM-Undergraduate-637-Bab I.pdf - 442 KB pdf files

6. STIKOM-Undergraduate-637-Bab II.pdf - 1598 KB pdf files

7. STIKOM-Undergraduate-637-Bab III.pdf - 4946 KB pdf files

8. STIKOM-Undergraduate-637-Bab IV.pdf - 2670 KB pdf files

9. STIKOM-Undergraduate-637-Bab V.pdf - 224 KB pdf files



 10 dokumen yang mirip...

     Tidak ditemukan subyek yang mirip !

 10 dokumen yang berhubungan...

     Tidak ditemukan subyek yang berhubungan !




BANTU KAMI !
Anda bisa membantu kami untuk menentukan kata kunci yang tepat untuk dokumen ini dengan melakukan klik pada link dibawah :

Cryptography , Data , Data Integration , Integration , RSA , Service , Web , XML , XML Web Service



.: Kembali ke daftar Undergraduate Theses

STIKOM DIGITAL LIBRARY

INSTITUTIONAL REPOSITORY


LOGIN AREA



[ REGISTRASI MEMBER ]





LINK

+ ADD TO BOOKMARK

+ DIGILIB INDONESIA





Hits : kali sejak 13 November 2008  • Alamat IP anda: 3.145.218.128

This Project is cooperation with ITS Library. Local Content & ReDesign © Juli 2008 STIKOM Library.                                                                     Top^
Dublin Core Metadata Initiative & OpenArchives Compatible | Best Viewed with 1024 x 768 resolution and Firefox!.