Image01
APLIKASI PERENCANAAN MAKSIMUM BIAYA PROYEK REBOISASI PADA PDA BERDASARKAN JARAK TERPENDEK MENGGUNAKAN ALGORITMA DJIKSTRA (STUDI KASUS : CV. FIMACO)
AN APPLICATION OF REFORESTATION PROJECT MAXIMUM COST PLAN AT PDA BASED ON THE SHORTEST DISTANCE BY USING DJIKSTRA ALGORITHM ( CASE STUDY : CV. FINACO )
Undergraduate Theses dari STIKOM Surabaya / 30-06-2009 23:47:15 WIB
Posting oleh bachrul  •  Ditampilkan sebanyak 33355 kali

Share this information : Share

Author : RAHMAT SOFANSYAH FAROBI (98410104063)


Subject:BUDGET ESTIMATES
REFORESTATION PROJECT
Keyword:PDA
Personal Digital Assistant
Djikstra
Optimasi Biaya

Abstract in Bahasa Indonesia

Perkembangan teknologi yang begitu cepat telah terjadi hampir di semua bidang, dan dampak positif dari suatu teknologi pastilah akan membawa kemudahan bagi seseorang, seperti adanya teknologi Personal Digital Assistant (PDA), piranti mobile canggih yang bisa dibawa kemana-mana.

PDA tidak hanya dapat digunakan untuk menyimpan daftar alamat dan nomor telepon, pengaturan jadwal (schedulling) dan kalender pribadi, dan membuat catatan kecil, namun, PDA yang lebih canggih memungkinkan untuk dapat menjalankan program aplikasi pengolah kata, spreadsheet, buku elektronik, bahkan e-mail dan akses internet. PDA juga memungkinkan untuk bertukar informasi dengan personal computer (PC).

Pada perusahaan yang biasa menangani proyek reboisasi yang otomatis lokasi proyeknya ada di lebih dari satu tempat atau lokasi, untuk membantu menghitung biaya-biaya operasional dan biaya administrasi lainnya, diperlukan piranti yang mudah dibawa kemana-mana, dan tentunya dapat membantu menghitung biaya-biaya proyek dengan akurat.

Dengan menggunakan teknologi PDA dan memanfaatkan algoritma Djikstra, aplikasi ini juga dapat membantu menentukan distributor-distributor mana yang saja yang akan dipakai untuk melakukan pengadaan bibit, berdasarkan harga bibit, biaya transportasi, aplikasi ini akan mencari distributor mana yang merupakan biaya minimum.



Contributor:BASUKI RAHMAT, S.SI., MT.
RANGSANG P., S.KOM.
Date Create:30-06-2009
Type:Text
Format:pdf
Language:Indonesian
Identifier:STIKOM-Undergraduate-4- 20301
Collection ID:4- 20301
Call Number:PERPUSTAKAAN STIKOM 350.722 25 Far A


Coverage :
Terbatas Sivitas Akademika STIKOM Surabaya

Rights :
Hak Cipta (c) 2009 oleh STIKOM SURABAYA. Dilarang mengcopy atau mendistribusikan baik sebagian atau seluruh isi koleksi ini dalam bentuk apapun, baik secara elektronis maupun mekanis tanpa izin dari penulis.

Download koleksi - Terbatas untuk Member

1. STIKOM-Undergraduate-583-1-Judul.pdf - 230 KB pdf files

2. STIKOM-Undergraduate-583-2-Abstraksi.pdf - 87 KB pdf files

3. STIKOM-Undergraduate-583-3-Daftar Isi.pdf - 220 KB pdf files

4. STIKOM-Undergraduate-583-4-Bab I.pdf - 307 KB pdf files

5. STIKOM-Undergraduate-583-5-Bab II.pdf - 1291 KB pdf files

6. STIKOM-Undergraduate-583-6-Bab III.pdf - 1049 KB pdf files

7. STIKOM-Undergraduate-583-7-Bab IV.pdf - 1006 KB pdf files

8. STIKOM-Undergraduate-583-8-Bab V.pdf - 116 KB pdf files

9. STIKOM-Undergraduate-583-9-Daftar Pustaka.pdf - 86 KB pdf files



 10 dokumen yang mirip...

     Tidak ditemukan subyek yang mirip !

 10 dokumen yang berhubungan...






BANTU KAMI !
Anda bisa membantu kami untuk menentukan kata kunci yang tepat untuk dokumen ini dengan melakukan klik pada link dibawah :

Assistant , Biaya , Digital , Djikstra , Optimasi , Optimasi Biaya , PDA , Personal , Personal Digital Assistant



.: Kembali ke daftar Undergraduate Theses

STIKOM DIGITAL LIBRARY

INSTITUTIONAL REPOSITORY


LOGIN AREA



[ REGISTRASI MEMBER ]





LINK

+ ADD TO BOOKMARK

+ DIGILIB INDONESIA





Hits : kali sejak 13 November 2008  • Alamat IP anda: 18.116.62.239

This Project is cooperation with ITS Library. Local Content & ReDesign © Juli 2008 STIKOM Library.                                                                     Top^
Dublin Core Metadata Initiative & OpenArchives Compatible | Best Viewed with 1024 x 768 resolution and Firefox!.