Image01
PENERAPAN TEKNOLOGI JME PADA APLIKASI MOBILE PENJUALAN PULSA ELEKTRIK DI AGEN X-TREME PULSA
IMPLEMENTATION OF JME TECHNOLOGY IN ELECTRIC PULSE SALES MOBILE APPLICATION ON XTREME PULSE AGENT
Undergraduate Theses dari STIKOM Surabaya / 22-06-2011 10:27:29 WIB
Posting oleh nia  •  Ditampilkan sebanyak 44568 kali

Share this information : Share

Author : Nagayanto Liyansah (06410100045)


Subject:JAVA PROGRAMMING
Keyword:Pulsa Elektrik
Agen Pulsa
Server Pulsa
JME.

Abstract in Bahasa Indonesia

X-Treme pulsa merupakan salah satu server pulsa all operator yang ada di Indonesia. Saat ini agen X-Treme pulsa melakukan transaksi pulsa secara manual melalui pengetikan SMS. Kurangnya ketelitian dalam melakukan pengetikan SMS, bisa mengakibatkan kerugian bagi agen pulsa. Selain itu, banyaknya kode produk, kode transaksi dan format SMS yang perlu diingat oleh seorang agen pulsa, terkadang membuat agen pulsa lupa akan kode produk dan format SMS yang mau diketik secara manual.

Teknologi JME dapat menyelesaikan masalah tersebut. Teknologi JME digunakan untuk membuat aplikasi-aplikasi yang dapat diletakan diberbagai macam perangkat elektronik, seperti telepon seluler, Personal Digital Assistant (PDA) dan poket PC. Adanya teknologi JME, memungkinkan bagi penulis untuk bisa membuat aplikasi mobile penjualan pulsa elektrik yang dapat diimplementasikan pada berbagai merek telepon genggam, yang mendukung aplikasi Java.

Dengan demikian, penerapan teknologi JME pada aplikasi mobile bisa digunakan untuk melakukan transaksi penjualan pulsa elektrik untuk semua jenis provider. Perancangan aplikasi dibuat dalam bentuk menu sehingga agen tidak perlu lagi mengingat semua kode produk pulsa, kode transaksi, dan format SMS transaksi. Agen hanya memilih fitur-fitur yang ingin dilakukan untuk bertransaksi. Hal ini tentuhnya lebih praktis untuk dilakukan dibandingkan pengetikan SMS secara manual.


Abstract

X-Treme pulse is one of all operator pulse that exists in Indonesia. Currently X-Treme pulsa do their transaction manually by using Short Message Service (SMS). Typing the message carelessly will costs them a lot of money, and then some product code, transaction code, and message format are difficult to be memorized by an agent, sometimes it makes agent forget about product code and message format that manually typed.

JME Technology can get that problem done. JME technology is used to makes applications that can be applied to some kind of electronic, like cell phone, Personal Digital Assistants (PDA) and pocket PC. Because of JME existence, allow the writer to be able to make the selling electric pulse mobile application that can be implemented on various kinds of cell phone brand which support Java application.

Application of JME Technology on mobile application can be used to do electric pulse selling transaction for all kind of provider. Application planning is made in menu format so that the agent doesn’t have to memorize all product code, transaction code, and message format anymore. The agent just has to choose some features for transaction. This should be simpler than typing message manually.

Contributor:Haryanto Tanuwijaya, S.Kom.,M.MT
Date Create:22-06-2011
Type:Text
Format:pdf
Language:Indonesian
Identifier:STIKOM Surabaya-Undergraduate-4-22911
Collection ID:4-22911
Call Number:PERPUSTAKAAN 005.133 J Liy P


Coverage :
Terbatas Sivitas Akademika STIKOM Surabaya

Rights :
Hak Cipta (c) 2009 oleh STIKOM SURABAYA. Dilarang mengcopy atau mendistribusikan baik sebagian atau seluruh isi koleksi ini dalam bentuk apapun, baik secara elektronis maupun mekanis tanpa izin dari penulis.

Download koleksi - Terbatas untuk Member

1. STIKOM Surabaya-Undergraduate-2085-Cover.pdf - 61 KB pdf files

2. STIKOM Surabaya-Undergraduate-2085-ABSTRAK.pdf - 98 KB pdf files

3. STIKOM Surabaya-Undergraduate-2085-DAFTAR ISI.pdf - 606 KB pdf files

4. STIKOM Surabaya-Undergraduate-2085-BAB I.pdf - 526 KB pdf files

5. STIKOM Surabaya-Undergraduate-2085-BAB II.pdf - 1832 KB pdf files

6. STIKOM Surabaya-Undergraduate-2085-BAB III.pdf - 8688 KB pdf files

7. STIKOM Surabaya-Undergraduate-2085-BAB IV.pdf - 3768 KB pdf files

8. STIKOM Surabaya-Undergraduate-2085-BAB V.pdf - 123 KB pdf files

9. STIKOM Surabaya-Undergraduate-2085-Daftar Pustaka.pdf - 101 KB pdf files

10. STIKOM Surabaya-Undergraduate-2085-MAKALAH.pdf - 1434 KB pdf files



 10 dokumen yang mirip...



 10 dokumen yang berhubungan...

     Tidak ditemukan subyek yang berhubungan !




BANTU KAMI !
Anda bisa membantu kami untuk menentukan kata kunci yang tepat untuk dokumen ini dengan melakukan klik pada link dibawah :

Agen , Agen Pulsa , Elektrik , JME. , Pulsa , Pulsa Elektrik , Server , Server Pulsa



.: Kembali ke daftar Undergraduate Theses

STIKOM DIGITAL LIBRARY

INSTITUTIONAL REPOSITORY


LOGIN AREA



[ REGISTRASI MEMBER ]





LINK

+ ADD TO BOOKMARK

+ DIGILIB INDONESIA





Hits : kali sejak 13 November 2008  • Alamat IP anda: 18.225.31.159

This Project is cooperation with ITS Library. Local Content & ReDesign © Juli 2008 STIKOM Library.                                                                     Top^
Dublin Core Metadata Initiative & OpenArchives Compatible | Best Viewed with 1024 x 768 resolution and Firefox!.