Dalam mengolah data keuangan wartel “XYz" menyediakan beberapa buku besar untuk mencatat dimana pengaruh dari transaksi-transaksi perusahaan diklasifikasikan dan diringkas. Sehingga memerlukan ketelitian dan keakuratan dalam proses pengolahan data. Dengan pencatatan secara manual seperti ini akan menimbulkan kesulitan karena apabila terjadi suatu transaksi yang mengakibatkan adanya beberapa pendebetan dan pengkreditan maka hal ini akan sukar diketahui. Selain itu dilihat dari cara kerjanya akan memakan waktu yang lama. Dari latar belakang yang ada, penulis terdorong untuk mendesain suatu aplikasi program jurnal transaksi keuangan yang membantu Wartel "XYZ" dalam mencatat setiap transaksi secara utuh, cepat dan akurat dalam suatu tempat. " xml:lang="id" />
Image01
APLIKASI PROGRAM TRANSAKSI WARTEL " XYZ" DI SURABAYA
Undergraduate Theses dari STIKOM Surabaya / 18-12-2010 09:27:00 WIB
Posting oleh deasy  •  Ditampilkan sebanyak 46514 kali

Share this information : Share

Author : ENIK SRI WAHYUNI (00190110035)


Subject:ACCOUNTING DATA PROCESSING
Keyword:Wartel
transaksi
ekonomi
keuangan

Abstract in Bahasa Indonesia

Memasuki era millenium ke-III dimana teknologi informasi semakin canggih sehingga menuntut semua unsur untuk lebih berkembang jika tidak ingin ketinggalan. Komputer sebagai alat bantu dalam mengolah data yang salah satunya dalam bidang ekonomi dan keuangan semakin disadari oleh para usahawan karena faktor kecepatan dan keakuratan dalam memproses data yang dibutuhkan.

Saat ini komputer sudah merambah keseluruh bagian kehidupan mulai dari ilmu Pengetahuan, Pendidikan dan bidang-bidang usaha lain. Dalam bidang informasi, komputer mempunyai peranan yang sangt penting. Karena semakin rumitnya variabel-variabel yang dihadapi, para manajer semakin tergantung pada proses komputer dimana transaksi-transaksi perusahaan diubah menjadi data statistic dan diringkas serta dilaporkan dalam bentuk laporan keuangan.

. Wartel “XYZ" adalah badan usaha yang didirikan untuk memberikan pelayanan jasa telekomunikasi. Wartel ini tidak hanya melayani untuk sambungan lokal, SLJJ, SLI tetapi juga untuk telepon selular dan Faximile. Oleh karena itu dalam pengolahan dan pencatatan datanya, wartel "XYZ" dituntut untuk lebih efektif dan efisien.

Dalam mengolah data keuangan wartel “XYz" menyediakan beberapa buku besar untuk mencatat dimana pengaruh dari transaksi-transaksi perusahaan diklasifikasikan dan diringkas. Sehingga memerlukan ketelitian dan keakuratan dalam proses pengolahan data. Dengan pencatatan secara manual seperti ini akan menimbulkan kesulitan karena apabila terjadi suatu transaksi yang mengakibatkan adanya beberapa pendebetan dan pengkreditan maka hal ini akan sukar diketahui. Selain itu dilihat dari cara kerjanya akan memakan waktu yang lama. Dari latar belakang yang ada, penulis terdorong untuk mendesain suatu aplikasi program jurnal transaksi keuangan yang membantu Wartel "XYZ" dalam mencatat setiap transaksi secara utuh, cepat dan akurat dalam suatu tempat.

Contributor:YUSWANTO, S.PD
Date Create:18-12-2010
Type:Text
Format:pdf
Language:Indonesian
Identifier:STIKOM Surabaya-Undergraduate-4-18979
Collection ID:4-18979
Call Number:PERPUSTAKAAN STIKOM 657.028 54 WAH A


Coverage :
Terbatas Sivitas Akademika STIKOM Surabaya

Rights :
Hak Cipta (c) 2009 oleh STIKOM SURABAYA. Dilarang mengcopy atau mendistribusikan baik sebagian atau seluruh isi koleksi ini dalam bentuk apapun, baik secara elektronis maupun mekanis tanpa izin dari penulis.

Download koleksi - Terbatas untuk Member

1. STIKOM Surabaya-Undergraduate-1343-Cover.pdf - 79 KB pdf files

2. STIKOM Surabaya-Undergraduate-1343-Daftar Isi.pdf - 176 KB pdf files

3. STIKOM Surabaya-Undergraduate-1343-Bab I.pdf - 296 KB pdf files

4. STIKOM Surabaya-Undergraduate-1343-Bab II.pdf - 470 KB pdf files

5. STIKOM Surabaya-Undergraduate-1343-Bab III.pdf - 2378 KB pdf files

6. STIKOM Surabaya-Undergraduate-1343-Bab IV.pdf - 77 KB pdf files

7. STIKOM Surabaya-Undergraduate-1343-Daftar Pustaka.pdf - 48 KB pdf files



 10 dokumen yang mirip...



 10 dokumen yang berhubungan...

     Tidak ditemukan subyek yang berhubungan !




BANTU KAMI !
Anda bisa membantu kami untuk menentukan kata kunci yang tepat untuk dokumen ini dengan melakukan klik pada link dibawah :

Wartel , ekonomi , keuangan , transaksi



.: Kembali ke daftar Undergraduate Theses

STIKOM DIGITAL LIBRARY

INSTITUTIONAL REPOSITORY


LOGIN AREA



[ REGISTRASI MEMBER ]





LINK

+ ADD TO BOOKMARK

+ DIGILIB INDONESIA





Hits : kali sejak 13 November 2008  • Alamat IP anda: 52.14.4.127

This Project is cooperation with ITS Library. Local Content & ReDesign © Juli 2008 STIKOM Library.                                                                     Top^
Dublin Core Metadata Initiative & OpenArchives Compatible | Best Viewed with 1024 x 768 resolution and Firefox!.